Indahnya Berbagi
- Rabu, 18 Agustus 2021
- Berita Pengumuman Sekilas-info Belka Indahnyaberbagi Minurulhuda Minurulhudalengkong Anbk Akm Madrasahdigital
- Admin
- 0 komentar
Barang siapa yang memberikan Amal shodaqoh di Bulan Muharam maka Allah akan Melipat gandakan Rizki yang di Amalkan/Berikan, dimudakan segala urusannya, dan diberikan Berkah Kesehatannya..
Bertepatan dengan 9 Muharam 1443 H.
Alhamdulillah Kami MI Nurul Huda Lengkong mendapatkan Bantuan Perangkat Komputer Lengkap sebanyak 5 unit. Dari PT Belirang Kalisari Pasuruan Jawa Timur.
Bantuan tersebut untuk menambahkan fasilitas Lab. Komputer yang dulunya juga pernah membantu sebanyak 9 Unit Computer.
Pengadaan sendiri 5 Unit Bantuan dari Universitas Brawijaya Malang sebanyak 3 unit
hingga kini Jumlah Computer yg dimiliki MI Nurul Huda Lengkong sebanyak 22 Unit . Ini semua di gunakan Untuk Proses Pembelajaran siswa dan Persiapan menghadapi AKM/ ANBK Asesmen Nasional Berbasis Komputer Tahun 2021.
Disamping itu juga untuk menjadikan MI Nurul Huda menjadi Madrasah Digital.
Terima kasih Para Donator..
Semoga Allah SWT Memberikan Keberkahan Bagi Para Donatur..
Terima kasih Sahabat Sedulur Saklawase yg banyak Mensuport kami dalam mengembangkan MI Nurul Huda Lengkong.
Artikel Terkait
PELAKSANAAN ASESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (ANBK) DI MI NURUL HUDA LENGKONG CERME GRESIK
Senin, 04 November 2024
VISITASI AKMI MENGEVALUASI HASIL BELAJAR DAN PENINGKATAN SISTEM PEMBELAJARAN SISWA DI MI NURUL HUDA LENGKONG CERME GRESIK
Selasa, 14 November 2023
PENGHARGAAN GURU BERPRESTASI TAHUN 2022 PADA UPACARA HARI AMAL BHAKTI KEMENTERIAN AGAMA RI KE 77
Kamis, 05 Januari 2023
KEPALA MADRASAH MENJADI JUARA FAVORIT ANUGRAH GTK MADRASAH NASIONAL TAHUN 2022
Jum'at, 16 Desember 2022